Menu

Mode Gelap
DPRD Barsel Sepakat Kepengurusan Dana Hibah Dikelola pada Dinas Bappeda Ketua Komisi I DPRD Barsel Harapkan Dukcapil Lebih Efektif pada Pemilu Tahun 2023 Mendatang Ingkar Janji, Pemkab HSU Berbalik Arah Tolak Eksekusi Putusan MA Pasar Alabio Jual BBM ke Wadah Jerigen, SPBU PT. Talenta Barito Jaya Disegel Pertamina Orang Ganguan Mental Diamankan Pol PP dan Damkar Kapuas

Kabar Daerah · 7 Apr 2022 17:52 WIB ·

Vaksinasi Covid-19 di Kapuas Capai 93,02 Persen


 Salah seorang anak saat menerima suntikan vaksinasi Covid-19. (Foto Ist). Perbesar

Salah seorang anak saat menerima suntikan vaksinasi Covid-19. (Foto Ist).

KUALA KAPUAS – Berdasarkan update laporan vaksinasi Covid-19 Kabupaten Kapuas pertanggal 5 April 2022 dari Dinas Kesehatan Kabupaten Kapuas, total capaian vaksinasi dosis ke-1 di Kabupaten Kapuas sudah 93,02 persen.

Plt Kepala Dinas Kesehatan Kapuas yang juga Sekretaris Daerah Kapuas Drs Septedy, M.Si melalui Kepala Bidang Pencegahan dan Pengendalian Penyakit (P2P) dr Tonun Irawaty, MM menyebutkan, untuk dosis ke-1, total yang sudah divaksin berjumlah 298.376 orang.

“Dengan rincian SDM Kesehatan yang sudah divaksin berjumlah 2.457 orang, petugas publik 25.034, Lansia 27.358, remaja 30.450, masyarakat umum 183.339 dan anak-anak sebanyak 30.735,” ujarnya.

Sedangkan untuk vaksin dosis ke-2, dirinya menjelaskan sudah mencakup 245.480 orang atau mencapai 76,53 persen dan untuk vaksin dosis ke-3 sudah mencakup 15.457 orang atau mencapai 4,82 persen dari total sasaran vaksinasi yang ditetapkan yakni 320.760 orang.

“Tentunya dukungan masyarakat juga sangat diharapkan dalam mensukseskan capaian vaksinasi diwilayah Kabupaten Kapuas,” tuturnya. (fen/tim).

Artikel ini telah dibaca 15 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

9 Bupati dan 1 Wali Kota di Kalteng Purna Tugas, Ini Nama 10 Pj Pengganti

24 September 2023 - 20:45 WIB

Ilustrasi.

Turnamen Volly Ball digelar di Desa Manyahi, Kapuas.

30 Juli 2023 - 11:55 WIB

Demokrat Kapuas Serahkan Dokumen Perbaikan Bacaleg Pemilu 2024

10 Juli 2023 - 07:46 WIB

Terima 2 Rancangan Perda dari Pemkab, Ketua DPRD Kapuas: Akan Kita Bahas dan Semoga Menjawab Kebutuhan Masyarakat

16 Juni 2023 - 19:31 WIB

Pemkab Kapuas Serahkan 2 Ranperda ke DPRD

16 Juni 2023 - 19:28 WIB

DPRD Kapuas Gelar Paripurna Terkait 2 Ranperda dari Pemkab

16 Juni 2023 - 19:26 WIB

Trending di Kapuas