Menu

Mode Gelap
DPRD Barsel Sepakat Kepengurusan Dana Hibah Dikelola pada Dinas Bappeda Ketua Komisi I DPRD Barsel Harapkan Dukcapil Lebih Efektif pada Pemilu Tahun 2023 Mendatang Ingkar Janji, Pemkab HSU Berbalik Arah Tolak Eksekusi Putusan MA Pasar Alabio Jual BBM ke Wadah Jerigen, SPBU PT. Talenta Barito Jaya Disegel Pertamina Orang Ganguan Mental Diamankan Pol PP dan Damkar Kapuas

Barito Selatan · 21 Feb 2024 20:05 WIB ·

Pesan Ketua PKK Barsel di Dusun Hilir; Laksanakan Program PKK yang Sejalan dengan Pemerintah


 Pesan Ketua PKK Barsel di Dusun Hilir; Laksanakan Program PKK yang Sejalan dengan Pemerintah Perbesar

BARITOINFO,BARSEL-Dalam kunjungannya ke Kecamatan Dusun Hilir, Ketua TP PKK Kabupaten Barito Selatan, Hj. Erna Ardianai Palupi berpesan agar tim PKK ditingkat kecamatan dan desa menjalankan program-program PKK yang sejalan dengan program pemerintah setempat. Hal ini disampaikannya saat berada di Kecamatan Dusun Hilir, Rabu 21 Februari 2024.

“Laksanakan program-program PKK yang seiring sejalan dengan pemerintah dan manfaatkan serta tingkatkan potensi yang berada di wilayah ini agar kesejahteraan keluarga bisa cepat tercapai,” ujarnya.

Selain itu, Erna berpesan agar gerakan PKK diharapkan dapat menjadi gerakan yang mampu menginisiasi perubahan kehidupan masyarakat ke arah yang lebih baik, menghasilkan Inovasi bagi setiap Pokja – Pokja dan menentukan program yang lebih terarah dan terencana dengan baik sehingga menghasilkan sebuh program yang berkualitas.

 

“kalau semuanya berjalan dengan baik dan sesuai dengan program yang ada, maka hasilnya tentu akan baik dan berdampak positif bagi masyarakat,” tuturnya.

Dibincangi usai kegiatan Hj. Erna Ardiani Palupi mengatakan bahwa kegiatan yang sama juga dilaksanakan di Kec. Dusun Selatan bersamaan waktunya dengan Kec.Dusun Hilir sehingga seluruh kecamatan sudah dilaksanakan pembinaan organisasi dan Evaluasi Kinerja TP PKK .

Di penghujung kegiatan, Hj. Erna Ardiani Palupi mengunjungi Stand UMKM Kerajinan dari Rotan seperti Tas, Gantungan Kunci dan lain-lain. (Yul/Red).

 

 

 

 

 

Artikel ini telah dibaca 30 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

DPRD Apreasiasi Sentuhan Kasih Ketua TP PKK Barsel ke Anak-anak SDLB

9 Desember 2024 - 08:29 WIB

Pasar Murah Jelang Natal Harus Diperbanyak

8 Desember 2024 - 17:36 WIB

Pemkab Barsel Gelar Acara Pelepasan Kafilah MTQH ke Provinsi Kalteng

6 Desember 2024 - 19:30 WIB

Pemkab Barsel Dukung HKTI Wujudkan Ketahanan Pangan

5 Desember 2024 - 18:38 WIB

DPRD Barsel Apresiasi HKTI yang Peduli dengan Ketahanan Pangan

5 Desember 2024 - 16:05 WIB

Pj Bupati Barsel Ikut Rapat Evaluasi Pilkada 2024

4 Desember 2024 - 16:22 WIB

Trending di Barito Selatan