Menu

Mode Gelap
DPRD Barsel Sepakat Kepengurusan Dana Hibah Dikelola pada Dinas Bappeda Ketua Komisi I DPRD Barsel Harapkan Dukcapil Lebih Efektif pada Pemilu Tahun 2023 Mendatang Ingkar Janji, Pemkab HSU Berbalik Arah Tolak Eksekusi Putusan MA Pasar Alabio Jual BBM ke Wadah Jerigen, SPBU PT. Talenta Barito Jaya Disegel Pertamina Orang Ganguan Mental Diamankan Pol PP dan Damkar Kapuas

Hukum-Kriminal · 16 Feb 2023 11:36 WIB ·

Emas Palsu dan Literasi Masyarakat Kita: Sebuah Catatan Redaksi


 Ilustrasi, Perbesar

Ilustrasi,

BUNTO,Baritoinfo.com-Kasus penjualan dan pembelian emas palsu yang terjadi di Bangkuang, Barito Selatan, Kalimantan Tengah mungkin satu dari sekian banyak kasus emas palsu yang terjadi di Bumi Tambung Bungai umumnya dan wilayah DAS Barito khususnya. Ada yang sudah terungkap dan mungkin masih banyak yang berkeliaran.

Jual beli perhiasan dari logam mulia yang dipalsukan itu bukan semata dilihat sebagai tindakan kriminal. Ada korban yang dirugikan dan ada pelaku yang diuntungkan itu iya. Lalu ada polisi hingga hakim yang menyelidiki sampai mengadili itu betul. Apakah hanya itu, tentu tidak!

Emas itu salah satu alat investasi yang paling banyak digemari. Untuk bisa membeli atau berinvestasi emas dalam bentuk apapun orang membanting tulang. Ya memeras keringat itu pasti. Lalu mau kah kita bekerja keras dan memeras keringat untuk membeli emas palsu atau tertipu dengan emas palsu, tentu tidak mau. Ya disini kita butuh yang namanya literasi tentang investasi emas.

Literasi tentang investasi emas untuk kita masyarakat biasa tidak harus sama dengan mereka yang konglomerat dan selevelnya. Mampu membedakan mana emas palsu dan mana emas asli itu sudah cukup. Kita sudah lolos dari tipu-tipu penjual emas palsu. (Yulius/Red).

Artikel ini telah dibaca 66 kali

badge-check

Reporter

Baca Lainnya

Pengedar Uang Palsu di Buntok Ditangkap Polisi

14 Mei 2023 - 20:31 WIB

Mafia BBM Subsidi,2 Pelaku Ditangkap Polisi di Katingan

14 Mei 2023 - 20:08 WIB

Tipu-tipu Modus Top Up di Palangka Raya, Pria Asal Medan Tak Berkutik Ditangan Polisi

2 Mei 2023 - 12:32 WIB

Diterpa Isu Fee Proyek, Pj Bupati Barsel: Kami Belum Bisa Klarifikasi

17 April 2023 - 21:18 WIB

Tingkatkan Sinergitas, Kajari Kapuas Silahturahmi ke Kapolres Kapuas

29 Maret 2023 - 22:40 WIB

Avanza Versus Truk Box Adu Banteng di Jalan Buntok-Palangka Raya

20 Februari 2023 - 08:08 WIB

Kondisis mobil avanza usai terlibat tabrakan dengan truk box di Jalan Buntok-Palangka Raya (Dokumen Ist).
Trending di Hukum-Kriminal